KEGIATAN

KPK Pernah Berhadapan dengan Paulus Tannos, tapi Tak Bisa Eksekusi

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sempat berhadap-hadapan dengan tersangka kasus dugaan korupsi pengadaan KTP elektronik (e-KTP) yang kini berstatus buron, Paulus Tannos, di luar negeri. Akan tetapi, KPK tidak bisa memulangkan dan memproses hukum Paulus lantaran dia sudah mengubah identitasnya. Berdasarkan catatan CNNIndonesia.com, KPK sempat menemukan Paulus di Thailand. “Untuk Paulus

Selengkapnya »

Sandiaga: Proses Hukum Pelecehan Miss Universe Diserahkan ke Polisi

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Indonesia, Sandiaga Uno, menjelaskan proses hukum kasus dugaan pelecehan seksual di ajang Miss Universe Indonesia (MUID) diserahkan ke pihak kepolisian. “Tentu ada sanksi hukum. Sekarang proses hukum sudah berjalan. Proses hukum yang kami hormati,” kata Sandiaga usai menghadiri acara Generasi Happy di Surabaya, Sabtu (12/8)

Selengkapnya »

KPK Pelajari Fakta untuk Bongkar Keterlibatan Menhub di Korupsi Jalur Kereta

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memastikan akan mendalami dugaan keterlibatan Menteri Perhubungan (Menhub) Budi Karya Sumadi dalam kasus suap pembangunan jalur kereta. Fakta-fakta persidangan kini sedang dipelajari. “Ketika di persidangan, yang bersangkutan (saksi yang menyebut keterlibatan Budi Karya) menyampaikan. Tentu nanti kita lihat fakta persidangannya seperti apa,” kata pelaksana tugas (Plt)

Selengkapnya »

Mahfud MD soal PK Moeldoko Ditolak MA: Saya Sudah Yakin Itu Terjadi

Menko Polhukam Mahfud MD menganggap biasa putusan Mahkamah Agung (MA) yang menolak Peninjauan Kembali (PK) terkait kepengurusan Partai Demokrat. Eks hakim konstitusi itu mengaku yakin sudah sejak jauh hari bahwa MA akan mengeluarkan putusan menolak PK yang dilayangkan Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko. Dalam podcast di YouTube Rhenald Kasali beberapa waktu

Selengkapnya »

Puspom TNI Dalami Keterangan Saksi dari Pemberi Suap dan Pegawai Basarnas

Pusat Polisi Militer(Puspom) TNI mendalami keterangan sejumlah saksi, diantaranya pemberi suap serta mereka yang terlibat dan beberapa pegawai Badan Pencarian dan Pertolongan Nasional (Basarnas) dalam penyidikan dua perwira TNI tersangka suap di Basarnas. Kepala Pusat Penerangan (Kapuspen) TNI Laksamana Muda TNI Julius Widjojono saat jumpa pers di Mabes TNI, Jakarta,

Selengkapnya »

Permainan Judi Lukas Enembe Bisa Masuk Pencucian Uang

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyebut pengungkapan permainan judi Gubernur nonaktif Papua Lukas Enembe dalam persidangan penting. Sebab, informasi itu bisa mengungkap adanya tindak pidana pencucian uang (TPPU). “Kalau kemudian penggunaannya untuk judi, hasil dari suap dan gratifikasi maka bagian dari proses membelanjakan TPPU (tindak pidana pencucian uang),” kata juru bicara

Selengkapnya »

TPPU Panji Gumilang, Bareskrim Akan Gelar Perkara Lagi Pekan Depan untuk Naikkan Tahap Penyidikan

Dirtipideksus Bareskrim Polri Brigjen Whisnu Hermawan Februanto mengatakan hasil gelar perkara Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) Panji Gumilang perlu didalami lebih lanjut. Menurut Whisnu, penyidik perlu melengkapi lagi keterangan saksi dan dokumen.  Dari kegiatan gelar perkara hari ini, kata Whisnu, tim akan melakukan gelar perkara lanjutan pada pekan depan. “Memutuskan

Selengkapnya »

KPK Yakin Lukas Enembe ke Luar Negeri Buat Berjudi Bukan Berobat

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) sangat meyakini Gubernur nonaktif Papua Lukas Enembe ke luar negeri untuk berjudi, bukan berobat. Lembaga Antirasuah tidak menemukan transaksi terkait kebutuhan medisnya. Pihak swasta penawaran jasa berjudi, Dommy Yamamoto juga menguatkan tudingan tersebut saat menjadi saksi dalam persidangan kasus Lukas pada Rabu, 9 Agustus 2023. Klaim

Selengkapnya »

Putusan Kasasi Ferdy Sambo dkk Final, Patut Dijaga dari Kongkalikong

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD berharap tidak ada persekongkolan, buat mengubah putusan kasasi Mahkamah Agung (MA) terhadap Ferdy Sambo dan 3 terdakwa lain dalam kasus pembunuhan berencana Nofriansyah Yosua Hutabarat (Brigadir J). “Oleh sebab itu ya mari kita jaga keputusan ini agar tetap ditegakkan

Selengkapnya »

Polri: Pola Transaksi Dugaan TPPU Panji Gumilang Dilakukan Terstruktur

Bareskrim Polri mengaku telah menemukan sejumlah pola transaksi terkait dugaan Tindak Pidana Pencucian Uang (TPPU) yang dilakukan pimpinan Ponpes Al-Zaytun Panji Gumilang. Direktur Tindak Pidana Ekonomi Khusus Bareskrim Polri Brigjen Whisnu Hermawan mengatakan temuan tersebut didapati penyidik usai meneliti Laporan Hasil Analisa PPATK terkait rekening milik Panji Gumilang. Dalam pemeriksaan

Selengkapnya »

“Sunat Massal” Hukuman Ferdy Sambo Cs di MA

Hukuman para pelaku pembunuhan berencana Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J disunat oleh Mahkamah Agung (MA). Kepala Divisi Profesi dan Pengamanan (Kadiv Propam) Polri Ferdy Sambo misalnya, pelaku utama pembunuhan berencana itu dijatuhi hukuman seumur hidup oleh MA. Padahal, Sambo divonis hukuman mati di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN

Selengkapnya »
Search