KEGIATAN

Keberanian Kapolri adalah Kunci

Perkembangan mutakhir kasus terbunuhnya Brigadir J di rumah dinas Irjen Ferdy Sambo pelan-pelan mulai memperlihatkan titik terang yang diharapkan akan sesuai dengan fakta yang sebenarnya. Narasi awal yang sempat dihadirkan ke ruang publik pelan-pelan mulai terbantahkan. Beberapa perwira menengah yang semula berada pada lingkaran kasus dalam balutan profesionalismenya masing-masing ternyata

Selengkapnya »

TNI Gagalkan Penyelundupan 9 TKI Ilegal ke Malaysia

TNI Angkatan Laut menggagalkan penyelundupan sembilan tenaga kerja Indonesia (TKI) ke Malaysia melalui jalur laut pada Sabtu (6/8) dini hari. Komandan Lanal Dumai Kolonel Laut Stanley Lekahena M Tr Hanla mengatakan bahwa operasi ini bermula dari laporan warga mengenai pemberangkatan calon TKI secara ilegal dari Pulau Rangsang, Kepulauan Meranti. Petugas

Selengkapnya »

Irjen Sambo Dijebloskan ke Mako Brimob Selama 30 Hari

Inspektur Jenderal (Irjen) Ferdy Sambo akan diisolasi di tempat khusus di Mako Brimob selama satu bulan. Pengamanan khusus itu dilakukan, untuk pemeriksaan maksimal oleh Inspektorat Khusus (Irsus) Polri, terkait dugaan pelanggaran etik dalam pengolahan tempat kejadian perkara (TKP) kematian Brigadir Nofriansyah Yoshua (J). Irjen Sambo diduga melakukan pelanggaran berupa ‘pengamanan’

Selengkapnya »

KPK Pastikan Penyelidikan Dugaan Korupsi Formula E Masih Berjalan

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memastikan masih melakukan penyelidikan mengenai dugaan korupsi dalam balapan mobil listrik atau Formula E di kawasan Ancol, Jakarta Utara. “Saya akan konsisten, Formula E masih lidik, selesainya bagaimana? selesainya yang terbaik,” kata Deputi Penindakan dan Eksekusi KPK, Karyoto di Gedung Merah Putih KPK, Jalan Kuningan

Selengkapnya »

Kapolri Mutasi 25 Personil karena Dianggap Hambat Penanganan dan Penyidikan Kasus Brigadir J

Sebanyak 25 anggota kepolisian dimutasi oleh Kapolri Listyo Sigit Prabowo. Alasannya, 25 personel tersebut diduga menghambat jalannya penyelidikan kasus kematian Brigadir Novriansyah Yoshua Hutabarat alias Brigadir J. Ke-25 personil tersebut akan diperiksa terkait dengan tanggung jawab dan keseriusan mereka dalam menangani kasus kematian Brigadir J. “Tim khusus yang dipimpin Irwasum

Selengkapnya »

Jokowi Resmi Tanda Tangani UU Permasyarakatan yang Baru

Presiden Joko Widodo atau biasa disapa Jokowi telah menandatangani Undang-Undang No.22/2022 tentang perubahan kedua Undang-Undang Nomor 12 Tahun 1995 tentang Pemasyarakatan. Berdasarkan salinan resmi yang diterima Media Indonesia, Jumat (5/8), Undang-undang itu resmi berlaku pada 3 Agustus 2022. UU Permasyarakatan yang telah disahkan itu terdiri dari 99 Pasal dan 11

Selengkapnya »

Sidang Korupsi Pengadaan Pesawat Garuda Segera Digelar

Sidang perdana kasus dugaan korupsi dalam pengadaan pesawat pada PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk pada 2011-2021, akan segera digelar di Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri Jakarta Pusat. Pasalnya, jaksa penuntut umum (JPU) dari Jaksa Agung Muda Bidang Tindak Pidana Khusus (JAM-Pidsus) dan Kejaksaan Negeri Jakarta Pusat telah melimpahkan berkas perkara

Selengkapnya »

Kapolri Komitmen Ungkap Tuntas Kasus Kematian Brigadir J

Penetapan Bharada E sebagai tersangka pembunuhan  Brigadir J dinilai sebagai bentuk keseriusan Mabes Polri mengungkap tuntas peristiwa baku tembak di rumah Kepala Divisi (Kadiv) Propam nonaktif, Inspektur Jenderal (Irjen) Ferdy Sambo. Kadiv Humas Mabes Polri, Irjen Dedi Prasetyo menegaskan, penetapan Bharada E sebagai tersangka awalan dalam kasus tersebut sesuai perintah

Selengkapnya »

Buka-bukaan Mahfud soal Kasus Kematian Brigadir J “Bukan Kriminal Biasa”

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Mahfud MD melaksanakan audiensi dengan ayah Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J, Samuel Hutabarat, di kantor Kemenko Polhukam, Jakarta, pada Rabu (3/8/2022) siang. Dalam pertemuan tersebut, ayah Brigadir J yang didampingi sejumlah pengacara dari Hutabarat Lawyers melayangkan sejumlah tuntutan terkait penanganan

Selengkapnya »

Moeldoko: Stranas PK Dorong Peningkatan Indeks Persepsi Antikorupsi

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko mengatakan kenaikan Indeks Persepsi Anti Korupsi (IPAK) Indonesia dari 3,88 pada 2021 menjadi 3,93 pada 2022 tidak terlepas dari dijalankannya aksi Strategi Nasional Pencegahan Korupsi (Stranas PK). Menurutnya, program tersebut telah memperkuat sistem pencegahan korupsi, yang tidak hanya berguna untuk memerangi oknum yang melakukan pelanggaran, namun

Selengkapnya »

Kuasa Hukum Kubu Brigadir J Minta Kasus Pelecehan Istri Sambo Disetop

Kuasa hukum keluarga Brigadir J meminta Kamaruddin Simanjuntak Mabes Polri menghentikan laporan dugaan pelecehan seksual dan pengancaman yang dilayangkan istri Irjen Ferdy Sambo lantaran Brigadir J sudah meninggal dunia. “Jadi dilapor di (Polres Jakarta) Selatan oleh ibu Putri katanya sama si bapak. Tapi terlapornya orang mati, maka sesuai pasal 77

Selengkapnya »
Search