KEGIATAN

PSHK UII: Perpanjangan Masa Jabatan Kepala Desa Tabrak Putusan MK

Pusat Studi Hukum dan Konstitusi (PSHK) Fakultas Hukum Universitas Islam Indonesia (UII) menegaskan, periodisasi masa jabatan kepala desa pernah diajukan untuk diuji materi (judicial review) ke Mahkamah Konstitusi (MK). Dalam putusannya Nomor 42/PUU-XIX/2021 MK menegaskan pembatasan jabatan kepala desa sepanjang 6 tahun dengan paling banyak 3 kali masa jabatan merupakan

Selengkapnya »

Pangkat dan Jabatan yang Memperberat Tuntutan Sambo

Jaksa penuntut umum (JPU) meminta majelis hakim Pengadilan Negeri Jakarta Selatan (PN Jaksel) menghukum terdakwa Ferdy Sambo dengan penjara selama seumur hidup. Sambo dinilai terbukti secara sah dan meyakinkan melakukan pembunuhan berencana terhadap Nofriansyah Yoshua Hutabarat (Brigadir J). Mantan kadiv Propam Polri itu juga dinilai terbukti bersalah melakukan obstruction of

Selengkapnya »

KPK Dalami Dugaan Adanya Aliran Dana dari Lukas Enembe ke KKB

Penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mendalami dugaan aliran dana dari Gubernur Papua nonaktif Lukas Enembe kepada kelompok separatis atau dikenal kelompok kriminal bersenjata (KKB) di Papua. “Tentu ini akan didalami di dalam proses penyidikan ya, berdasarkan alat bukti dan keterangan saksi yang lain apakah ada keterkaitan yang bersangkutan dengan kelompok

Selengkapnya »

Komnas HAM Belum Targetkan Upaya Yudisial Kasus Pelanggaran HAM Berat

Komisi Nasional Hak Asasi Manusia (Komnas HAM) menyatakan belum bisa menargetkan kapan kasus-kasus pelanggaran HAM berat masa lalu dibawa ke persidangan. Ketua Komnas HAM Atnike Nova Sigiro mengatakan upaya yudisial masih harus menunggu penyamaan persepsi dengan Kejaksaan Agung. Hal itu dilakukan setelah sejumlah kasus pelanggaran HAM berat berhenti di kejaksaan.

Selengkapnya »

Istana: Kinerja Kabinet Bagus, Tak Ada Reshuffle di Januari

Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) Pratikno mengatakan kinerja Kabinet Indonesia Maju saat ini bagus. Dia pun menyampaikan perombakan (reshuffle) kabinet tidak dilakukan pada Januari ini. Namun, saat ditanya kemungkinan perombakan kabinet diumumkan pada 1 Februari 2023, Pratikno menyatakan tidak tahu. 1 Februari mendatang merupakan hari Rabu Pon menurut kalender Jawa. Sebagaimana

Selengkapnya »

Akhir dari Tarik Ulur Penahanan Lukas Enembe

Tarik ulur penahanan Lukas Enembe sudah terjadi sejak 14 September 2022 lalu. Wakil Ketua KPK Alexander Marwata mengumumkan Lukas Enembe bersama Ricky Ham Pagawak, Bupati Memberamo Tengah, dam Omaltinus Omaleng, Bupati Mimika, sebagai tersangka kasus korupsi. Alex mengatakan penetapan tersebut sudah berdasarkan bukti permulaan yang cukup. Saat itu, Lukas diduga

Selengkapnya »

Sidang Perdana Tragedi Kanjuruhan Digelar Hari Ini di PN Surabaya

Sidang perdana tragedi Kanjuruhan, Malang, digelar di Pengadilan Negeri (PN) Surabaya pada Senin (16/1) ini pukul 10.00 WIB. Sidang digelar secara daring (online). “Sidang perdana digelar online,” kata Kepala Seksi Penerangan Hukum (Kasipenkum) Kejaksaan Tinggi Jawa Timur Fathur Rohman. Fathur berkata lima tersangka akan mengikuti sidang dakwaan melalui teleconference dari

Selengkapnya »

Kejagung Akan Ajukan Banding Tekait Vonis Nihil Benny Tjokro di Kasus Korupsi Asabri

Kejaksaan Agung (Kejagung) Republik Indonesia menilai vonis nihil terhadap Terdakwa Benny Tjokrosaputro (Benny Tjokro) di kasus korupsi pengelolaan keuangan dan dana investasi di PT Asabri tahun 2012-2019 mencederai rasa keadilan masyarakat. Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejagung Ketut Sumedana mengatakan, pihaknya akan mengajukan banding atas putusan vonis itu. Menurut Ketut, tuntutan

Selengkapnya »

KPK Resmi Tahan Lukas Enembe di Rutan Pomdam Jaya Guntur

Gubernur Papua nonaktif Lukas Enembe resmi dijebloskan ke Rumah Tahanan Negara (Rutan) KPK pada Pomdam Jaya Guntur. Dia akan ditahan selama 20 hari pertama hingga 30 Januari 2023 dalam kasus dugaan suap dan gratifikasi. Pantauan CNNIndonesia.com di Gedung Merah Putih KPK, Lukas selesai menjalani pemeriksaan pada pukul 21.40 WIB. Dia

Selengkapnya »
Search