KEGIATAN

Kesepakatan Kerja Sama Republik Indonesia dan Persatuan Emirat Arab

Dalam rangkaian kunjungan kerja Presiden Republik Indonesia ke kawasan Timur Tengah dan Turkiye, pada Rabu, 9 April 2025, pemerintah Indonesia dan Persatuan Emirat Arab menyepakati 8 Memorandum of Understanding (MoU) dan Letter of Inten (LoI), yang diumumkan pada pertemuan bilateral Presiden Prabowo dan Presiden Mohamed bin Zayed Al Nahyan di

Selengkapnya »
Search