
Muhamad Mardiono Menyambut Idul Fitri dengan Berbagi
Anggota Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpres) Muhamad Mardiono mendatangi pemukiman warga dan membagikan bingkisan dalam rangka menyambut Hari Raya Idul Fitri 1441 H bagi warga di daerah Karawaci, Kota Tangerang pada Jumat, 22 Mei 2020. Pada kesempatan tersebut Mardiono menghimbau kepada masyarakat untuk bersabar dan tetap menjaga kesehatan dalam menghadapi pandemi